Sambutan hangat untuk Hart diberikan oleh penyerang Torino yang saat ini sedang on fire, Andrea Belotti. Pemain berusia 22 tahun ini memastikan kedatangan Hart akan mendapatkan sambutan dengan baik.
"Kami akan menyambutnya degan baik," ujar Belotti.
Penyerang yang sejauh ini masih memimpin daftar top skor serie A dengan empat gol tersebut menilai Hart sebagai salah satu kiper top dunia. Ia yakin pengalaman Hart selama membela Manchester City bisa sangat bermanfaat untuk Torino.
"Joe Hart adalah penjaga gawang top dan saya rasa dia biasa memberikan bantuan yang sangat besar kepada kami," sambungnya.
Hart sebelumnya dipastikan tidak mendapatkan tempat di skuat Man City yang diasuh oleh Josep Guardiola. Ia sempat mendapatkan tawaran dari Sunderland dan Everton, namun kiper berusia 29 tahun ini lebih memilih untuk bergabung dengan Torino di Serie A. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tolak Uang Chelsea, Brozovic Bertahan di Inter Milan
Liga Italia 31 Agustus 2016, 23:30 -
Eliaquim Mangala Resmi Gabung Valencia
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 23:19 -
Chelsea Jadikan Alonso Rekrutan Keempat Musim Panas Ini
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 23:16 -
Agen: Morgan Schneiderlin Tak Tinggalkan MU
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 23:10 -
AC Milan Layangkan Tawaran pada Aaron Ramsey
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 22:50
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR