Benatia sendiri bukan sosok yang asing untuk Roma. Pemain berusia 29 tahun ini pernah membela Roma pada tahun 2013-14. Ia lantas pindah ke Bayern Munchen dan kini membela panji Juventus.
"Roma selalu terlihat bagus. Menurut saya Roma adalah tim besar, mereka punya banyak pemain berkualitas dan pelatih yang hebat. Luciano Spalletti sangat cerdik. Saya pikir Roma akan bertarung hingga akhir," ulas Benatia.
Tak hanya Roma, pemain asal Maroko ini juga memprediksi dua tim lain yang akan bersaing untuk posisi papan atas. Mereka yakin AC Milan dan Inter Milan.
"Inter Milan memiliki transfer pemain yang menarik. AC Milan juga sudah mengambil Vincenzo Montella, dia adalah pelatih yang hebat," tandasnya seperti dikutip dari Sky. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Pogba Tak Pamitan Saat Tinggalkan Juve ke MU
Liga Italia 18 Agustus 2016, 22:15
-
Benatia: Roma Pesaing Terberat Juventus
Liga Italia 18 Agustus 2016, 21:57
-
Pogba Tak Pikirkan Status Pemain Termahal Dunia
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 17:15
-
Ensiklopedia Jersey Serie A 2016/17
Open Play 18 Agustus 2016, 16:03
-
Liga Italia 18 Agustus 2016, 15:38

LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR