Dilansir La Gazzetta dello Sport, penyerang 21 tahun Italia itu sudah menjalani pemeriksaan lebih lanjut untuk mengetahui tingkat cederanya. Hasil diagnosis menunjukkan dia harus istirahat selama beberapa pekan ke depan.
Menurut pihak Sassuolo, ada masalah dengan otot primer Berardi. Otot yang bermasalah itu adalah otot quadriceps femoris, salah satu otot yang mendukung aktivitas berlari manusia.
Pihak Sassuolo menyatakan: "Dia (Berardi) diperkirakan akan absen selama beberapa pekan."
Ketika Sassuolo menjamu Napoli akhir pekan kemarin, Berardi merancang assist untuk gol Antonio Floro Flores di menit 32. Gol itu mengubah skor jadi 1-1 setelah Napoli sempat unggul melalui Marek Hamsik menit 3. Berardi kemudian ditarik keluar pada menit 63 dan Sassuolo menang berkat gol Nicola Sansone di menit 84.
Minggu ini, Sassuolo akan bertandang ke markas Bologna. Yang pasti, Sassuolo takkan diperkuat oleh Berardi dalam laga tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 25 Agustus 2015, 23:36

-
Inter Milan Kontak Madrid Minta Transfer Pemain Ini
Liga Italia 25 Agustus 2015, 23:21
-
Juan Cuadrado Resmi Merapat ke Juventus
Liga Italia 25 Agustus 2015, 21:40
-
West Ham Ingin Pinjam Zaza dari Juventus
Liga Inggris 25 Agustus 2015, 21:01
-
Balotelli: Senang Rasanya Bisa Kembali ke San Siro
Liga Italia 25 Agustus 2015, 18:42
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR