Bola.net - Presiden AC Milan, Silvio Berlusconi masih enggan berbicara banyak tentang rumor yang menyatakan bahwa Filippo Inzaghi bakal menggantikan Clarence Seedorf musim depan.
Musim 2013-2014 lalu menjadi musim terburuk Rossoneri dalam 16 tahun terakhir. Buruknya polesan Massimo Allegri berbuntut melorotnya prestasi dan perfoma Milan. Vonis pemecatan pada dirinya pun dijatuhkan di paruh musim. Sayangnya pelatih yang ditunjuk untuk menggantikannya, Seedorf, tergolong gagal membawa Milan Bangkit.
Milan pun akhirnya terpuruk di peringkat delapan klasemen dan terpaksa absen dari ajang Eropa musim depan. Hasil polesan Seedorf pun akhirnya juga dipertanyakan banyak pihak sehingga akhirnya muncul rumor pria asal Belanda itu akan digantikan Inzaghi. Berlusconi pun akhirnya menjawab rumor tersebut dengan diplomatis.
"Inzaghi? Saya melihatnya sebagai pelatih yang memiliki determinasi tinggi, haus akan kemenangan dan sejalan dengan misi kami. Kami menginginkan tim yang bisa menang dan sekaligus menghibur pada fans," ujar Berlusconi seperti dilansir Sky Sports.
"Kami memiliki banyak opsi di bursa transfer. Kami berharap bisa membentuk tim musim depan yang bisa memulai siklus baru dan bisa memaksimalkan keuntungan hanya bermain seminggu sekali saja. Seedorf? Kami akan mencari solusinya. Apakah saya kecewa padanya? Mari berbicara tentang masa depan, masa lalu ada di belakang kita," pungkasnya. [initial]
(sky/dim)
Musim 2013-2014 lalu menjadi musim terburuk Rossoneri dalam 16 tahun terakhir. Buruknya polesan Massimo Allegri berbuntut melorotnya prestasi dan perfoma Milan. Vonis pemecatan pada dirinya pun dijatuhkan di paruh musim. Sayangnya pelatih yang ditunjuk untuk menggantikannya, Seedorf, tergolong gagal membawa Milan Bangkit.
Milan pun akhirnya terpuruk di peringkat delapan klasemen dan terpaksa absen dari ajang Eropa musim depan. Hasil polesan Seedorf pun akhirnya juga dipertanyakan banyak pihak sehingga akhirnya muncul rumor pria asal Belanda itu akan digantikan Inzaghi. Berlusconi pun akhirnya menjawab rumor tersebut dengan diplomatis.
"Inzaghi? Saya melihatnya sebagai pelatih yang memiliki determinasi tinggi, haus akan kemenangan dan sejalan dengan misi kami. Kami menginginkan tim yang bisa menang dan sekaligus menghibur pada fans," ujar Berlusconi seperti dilansir Sky Sports.
"Kami memiliki banyak opsi di bursa transfer. Kami berharap bisa membentuk tim musim depan yang bisa memulai siklus baru dan bisa memaksimalkan keuntungan hanya bermain seminggu sekali saja. Seedorf? Kami akan mencari solusinya. Apakah saya kecewa padanya? Mari berbicara tentang masa depan, masa lalu ada di belakang kita," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Gattuso: Ingin Inzaghi? Bersabarlah Milan
- Santon Akui Diminati Milan dan Roma
- Mandzukic Tak Tertarik Gabung Milan
- Allardyce Lirik M'Baye Niang
- Amelia Pergi Dari Milan Dengan Memendam Kekecewaan
- Milan Incar Mandzukic Jika Balotelli Hengkang
- Alex Berhutang Budi Pada Ancelotti
- Alex Girang Bisa Berkostum Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kelaparan, Balotelli 'Geledah' Kabin Pesawat
Open Play 7 Juni 2014, 20:31 -
Berlusconi Enggan Bahas Rumor Seedorf dan Inzaghi
Liga Italia 7 Juni 2014, 05:55 -
Berlusconi Yakin Balotelli Bertahan di Milan
Liga Italia 7 Juni 2014, 05:45 -
Santon Akui Diminati Milan dan Roma
Liga Inggris 6 Juni 2014, 23:05 -
Gattuso: Ingin Inzaghi? Bersabarlah Milan
Liga Inggris 6 Juni 2014, 22:31
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR