Bola.net - - Bek AS Roma, Kostas Manolas mengaku senang bisa memperpanjang kontrak di Olimpico Stadium. Manolas bertekad menghantarkan timnya untuk meraih trofi di masa depan.
Selama satu tahun terakhir, nama Manolas memang kerap diisukan untuk pergi dari Ibukota Italia. Ia menajdi incaran sejumlah klub top eropa berkat penampilan solidnya di jantung pertahanan Giallorossi.
Namun sang pemain akhirnya menyudahi semua spekulasi itu baru-baru ini. Ia resmi mengikatkan kontrak di AS Roma hingga tahun 2022 mendatang.
Kostas Manolas vs Harry Kane
Manolas sendiri puas bisa menandatangani kontrak baru dan ia bertekad untuk membawa Roma menjadi juara di masa depan. "Saya sangat senang [dengan perpanjangan kontrak ini], karena Direktur telah menunjukan keinginannya agar saya bertahan semenjak awal," buka Manolas kepada website resmi AS Roma.
"Saya sendiri ingin bertahan dan ketika kedua tim sama-sama memiliki keinginan yang sama maka segalanya berakhir dengan baik."
"Saya memperpanjang kontrak saya hingga tahun 2022. Saya sangat senang dan saya siap memberikan yang terbaik seperti yang saya lakukan sebelumnya. Saya juga berharap bisa memenangkan trofi, karena memenangkan trofi itu sangat penting." tutup bek Timnas Yunani tersebut.
Baca Juga:
- Tolak Chelsea, Manolas Resmi Perpanjang Kontrak di Roma
- Highlights Serie A: AS Roma 3-1 SPAL
- Hasil Pertandingan AS Roma vs Spal: Skor 3-1
- Kecelakaan Hingga Mobil Ringsek, Begini Kondisi Bintang AS Roma
- Legenda Liverpool Ini Akui Sempat Ragukan Keputusan Klopp Boyong Salah
- Comot Manolas, Ini Biaya yang Harus Dikeluarkan Chelsea dan Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kagetnya Milner Atas Adaptasi Kilat Salah
Liga Inggris 3 Desember 2017, 06:50
-
Bertahan, Manolas Targetkan Trofi di Roma
Liga Italia 3 Desember 2017, 01:30
-
Tolak Chelsea, Manolas Resmi Perpanjang Kontrak di Roma
Liga Italia 2 Desember 2017, 20:50
-
Highlights Serie A: AS Roma 3-1 SPAL
Open Play 2 Desember 2017, 03:12
-
Hasil Pertandingan AS Roma vs Spal: Skor 3-1
Liga Italia 2 Desember 2017, 02:50
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR