Musim lalu, Milan terpuruk ke posisi 10 klasemen Serie A. Artinya, musim ini mereka kembali harus absen di Eropa. Prestasi yang buruk itu akhirnya membuat Rossoneri kian serius berbenah pada musim panas ini.
Seiring dengan masuknya investor baru di San Siro, Milan pun akhirnya mendatangkan sejumlah amunisi baru dan pelatih baru. Bertolacci, yang didatangkan oleh Rossoneri dari Genoa musim panas ini, mengaku tak sabar untuk bisa segera mengangkat performa dan prestasi klub milik Silvio Berlusconi tersebut.
"Saya sudah tak sabar untuk segera memulai musim ini, bermain bagus dan menikmati permainan saya sendiri. Kami harus menjalani musim yang bagus dan ada peluang bagi kami untuk melakukan hal itu," seru gelandang 24 tahun tersebut pada Sky Sport Italia.
"Saya sudah berbicara pada pelatih dan ia mengatakan pada saya bahwa kami harus menjalani musim yang luar biasa. Saya sangat termotivasi," tegas Bertolacci. [initial]
Kabar Milan Lainnya:
- Gabung Milan, Luiz Adriano Berharap Bisa Kembali Bela Brasil
- Luiz Adriano Sudah Tak Sabar Beraksi Bersama Milan
- Awas, Inter Ingin Tikung Ibrahimovic Dari Milan
- Milan Sekaligus Boyong Kakak Jose Mauri ke Milanello
- Persaingan Ketat, Nocerino Ngotot Ingin Bertahan di Milan
- Ke Bundesliga, Zlatan Ibrahimovic Pilih Bayern Munchen
- Jose Mauri Bisa Jadi Pemain Penting Di AC Milan
- Pelatih Sevilla Yakin Bisa Bangkitkan Performa Adil Rami
- Emery: Bacca Ingin Bangunkan Raksasa Tidur di Milan
- Unai Emery Jelaskan Alasan Tolak Latih Napoli dan Milan
- Dicintai Barca, Milan, Liverpool, Abdennour Belum Bisa Memilih
- Betis Berhasrat Bawa Pazzini ke Spanyol
- Milan Tak Prioritaskan Axel Witsel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertolacci: Milan Harus Jalani Musim Yang Hebat
Liga Italia 10 Juli 2015, 22:31
-
Gabung Milan, Luiz Adriano Berharap Bisa Kembali Bela Brasil
Liga Italia 10 Juli 2015, 15:30
-
Luiz Adriano Sudah Tak Sabar Beraksi Bersama Milan
Liga Italia 10 Juli 2015, 14:55
-
Awas, Inter Ingin Tikung Ibrahimovic Dari Milan
Liga Italia 10 Juli 2015, 14:38
-
Milan Sekaligus Boyong Kakak Jose Mauri ke Milanello
Liga Italia 10 Juli 2015, 13:45
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR