Bola.net - - Gelandang Frankfurt Kevin Prince Boateng mengutarakan bahwa dirinya tidak akan menolak jika kesempatan untuk bergabung kembali dengan Milan datang. Ia juga mengenang hari-harinya saat masih membela Rossoneri dulu.
Boateng pernah membela Milan di tahun tahun 2010 yang lalu sebelum pindah ke Schalke 04 tiga tahun setelahnya. Ia juga sempat kembali membela Rossoneri di tahun 2016.
Meskipun baru saja bergabung dengan Frankfurt di awal musim dan bermain cukup baik, ia tak menampik jika tawaran dari Milan datang. Namun, ia mengerti bahwa dirinya harus realistis.
"Apakah aku akan kembali ke Milan? Tentu saja! saya tak bisa bilang tidak," ujarnya kepada Tuttomercatoweb.
"Di saat yang bersamaan, saya harus realistis dan tahu bahwa itu hampir tidak mungkin," lanjutnya.
Pemain asal Ghana tersebut juga mengenang masa-masanya saat membela Rossoneri dulu. Ia merasa sangat terhormat bisa bermain untuk tim besar seperti Milan bersama salah satu pemain hebat, Ronaldinho.
"Semua musim saya di Rossonero sangat luar biasa. Saya bangga bisa menggunakan baju yang sangat penting. Di Milan, saya bermain dengan banyak pemain juara. Tapi jika harus menyebutkan satu nama, dia adalah Ronaldinho," tandasnya.
Boateng adalah salah satu pemain yang berjasa membawa Milan juara Serie A pada musim 2010/2011 yang lalu. Di bawah asuhan Massimiliano Allegri pada saat itu, ia bermain dalam 34 pertandingan dan mencetak tiga gol di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Chievo
Liga Italia 16 Maret 2018, 17:02
-
Prediksi AC Milan vs Chievo 18 Maret 2018
Liga Italia 16 Maret 2018, 17:01
-
Melakukan Diving, Welbeck Mendapat Banyak Kritikan
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2018, 13:30
-
Wenger Yakin Fans Arsenal Akan Selalu Mendukungnya
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2018, 13:30
-
Arsenal Kalahkan Milan, Wenger Tak Puas
Liga Eropa UEFA 16 Maret 2018, 13:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR