
Akhir pekan lalu, pemain milik Barcelona FC itu resmi kembali dipinjamkan ke klub jawara Eredivisie, usai menjalani dua musim di Serie A. Pada 2011 ia dipinjamkan ke AS Roma, kemudian ke AC Milan pada musim berikutnya.
Kepastian memperkuat Ajax membuat pemain 22 tahun itu merasa bahagia. Pasalnya, ia membutuhkan pengalaman untuk tampil bersama skuad utama, hal yang kurang didapatkannya bersama dua tim Italia.
"Pilihan saya untuk Roma dan Milan adalah salah. Mungkin saya harusnya memilih ke Eredivisie pada 2011 lalu," sesal Bojan.
"Saya adalah pemain muda dan butuh tampil secara reguler di tim utama. Saya tak bisa berkembang jika hanya mendapat 18 laga per musim. Saya akan mendapat kesempatan untuk langkah perkembangan saya di Ajax."
Bojan menambahkan jika ia sempat berharap agar kesepakatan antara Blaugrana dan Ajax segera tercapai. Pasalnya, kepindahan ke AmsterdamArena bisa kian sulit, andai skuad Tito Vilanova berniat melepas sejumlah pemain lini depannya, dan menimbulkan dilema bagi Bojan. [initial] (tele/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Akui Sempat Ditawar Klub Lain
Liga Italia 9 Juli 2013, 18:03
-
Demi Dapatkan Honda Gratis, Milan Bersabar Sampai Januari
Liga Italia 9 Juli 2013, 15:30
-
Saponara Senang Disebut Sebagai 'The New Kaka'
Liga Italia 9 Juli 2013, 14:00
-
Berlusconi: Milan Wajib Selalu Jadi Jawara
Liga Italia 9 Juli 2013, 13:52
-
Bojan: Berkarier di Serie A Adalah Kesalahan
Liga Italia 9 Juli 2013, 13:10
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR