Bonucci pun memberikan perbandingan mengenai kelebihan masing-masing pelatih. Menurutnya, Allegri adalah sosok yang cerdas dan memiliki kemampuan taktis yang hebat.
"Allegri adalah sosok yang sangat cerdas dan tahu caranya menangani skuat kami. Dia bisa memberikan ketenangan dan kebersamaan. Dia juga pelatih yang bagus dalam hal taktik," terang Bonucci kepada Total Italian Football.
Mengenai Conte, Bonucci mengaguminya karena mampu mengubah nasib Juventus. Sebelum Conte datang, Juve hanya finis di peringkat tujuh dalam dua musim. Tapi Conte mampu membawa Bianconeri meraih Scudetto tiga kali beruntun.
"Saya beruntung bisa bertemu Conte setelah musim yang berat, Juve finis di peringkat tujuh. Kesuksesan Juventus juga karena Conte yang memberikan mental juara dan pengetahuan teknik. Dia mengembangkan karakter kami." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Relakan Matic Asal Dapatkan Pogba
Liga Inggris 2 Maret 2016, 20:55
-
Morata Balik ke Madrid, Juve Incar Batshuayi
Liga Italia 2 Maret 2016, 20:09
-
Liga Italia 2 Maret 2016, 19:16

-
Juventus Siapkan Kontrak Baru Untuk Barzagli
Liga Italia 2 Maret 2016, 19:06
-
Madrid Ingin Allegri Gantikan Zidane
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 15:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR