Bola.net - - AC Milan akan menjamu AS Roma di giornata 7 Serie A 2017/18, Minggu . Milan turun dalam laga ini setelah sebelumnya meraih kemenangan dramatis 3-2 atas Rijeka di Liga Europa.
Meski menang, Milan tak luput dari kritik. Penyebabnya adalah performa buruk lini pertahanan mereka, yang membuat Rijeka sempat menyamakan kedudukan jadi 2-2. Salah satu yang menjadi sasaran utama kritikan media Italia adalah bek sentral dan kapten baru Leonardo Bonucci.
Pelatih Milan Vincenzo Montella menyuarakan pembelaannya.
"Hubungan internal tim sangat bagus dan Bonucci termotivasi oleh kesulitan. Saya tak mempermasalahkannya," kata Montella seperti dikutip Football Italia.
"Bonucci bukan masalah, dan takkan pernah jadi sebuah masalah. Dia jelas sadar kalau dia harus meningkatkan performanya, dan dia adalah orang pertama yang mengakuinya. Dia adalah pemain Milan dan akan tetap demikian selama bertahun-tahun ke depan."
"Orang-orang sepertinya beranggapan kalau semua adalah salah Bonucci, tapi saya tahu bagaimana mengeluarkan kemampuan dan gaya main terbaiknya."
Melawan Roma, Milan butuh perbaikan menyeluruh di lini belakang. Yang tak kalah penting, mereka juga harus fokus dari awal hingga peluit panjang dibunyikan.
"Kami harus memperbaiki pertahanan secara keseluruhan dan ini adalah sebuah ujian besar (lawan Roma). Para pemain harus berkonsentrasi penuh selama 95 menit," tegas Montella.
(foti/gia)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Disebut Serius Inginkan Alexis Sanchez
Liga Italia 1 Oktober 2017, 20:32
-
Milito: Kemenangan Inter atas Milan Penting
Liga Italia 1 Oktober 2017, 16:00
-
Milan Disebut Sesali Pembelian Bonucci
Liga Italia 1 Oktober 2017, 15:34
-
Mandul di 7 Laga, Palace Panggil Eks Bomber Milan
Liga Inggris 1 Oktober 2017, 10:36
-
Para Mantan, Lihatlah Respek El Shaarawy Pada Milan
Liga Italia 1 Oktober 2017, 09:30
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR