Personel terbaru dari negara Amerika Latin itu yang direkrut oleh Inter adalah gelandang Ruben Botta. Dilansir dari Worldfootball, pemain berusia 24 tahun itu tercatat sebagai Argentino ke 47 yang pernah membela panji Nerazzurri.
Sadar akan sejarah panjang yang ditorehkan oleh para pendahulunya, Botta berjanji akan meneruskan kebesaran para pemain Argentina bersama Inter.
"Para pemain asal Argentina telah banyak yang meraih kejayaan di sini, saya masih harus banyak belajar dan menyerap pengalaman mereka," ungkap Botta.
"Mereka semua sosok yang hebat. Saya termotivasi untuk bekerja dan berjuang sebaik mungkin di sini. Setiap pertandingan harus diperlakukan seperti laga final, saya harus mengukir sejarah saya sendiri bersama Inter."
Botta didatangkan dari klub asal Argentina, Tigre, sejak musim panas lalu. Namun karena keterbatasan kuota transfer non Uni Eropa, Inter terlebih dahulu 'menitipkan' Botta ke Livorno sebelum akhirnya resmi hijrah ke Giuseppe Meazza Januari ini.[initial]
Baca Juga
- Batistuta: Serie A Lebih Sulit Dari Liga Inggris & Spanyol
- Legenda Inter: Nerazzurri Sedang Kacau
- Materazzi: Juve Unggul 10 Tahun Dari Klub Italia Lain
- Lazio Jual Hernanes Karena 'Dipaksa'
- Inter Disebut Mazzarri Lamban, Taider Membantah Keras
- Cristian Chivu Resmi Gantung Sepatu
- Vialli: Inter Kalah Segalanya Dari Juve
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Camoranesi: Juve Tidak Gila Gara-gara Punya Enam Striker
Liga Italia 7 Februari 2014, 23:02
-
Peluang United Gaet Marchisio Terbuka Lebar
Liga Inggris 7 Februari 2014, 22:54
-
Thohir Bantah Akan Jual DC United
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:44
-
Camoranesi: Juve Adalah Sekolah Buat Pemain Berkualitas
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:36
-
Camoranesi: Juve Bisa Raih Dua Gelar Musim Ini
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:12
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR