
Buffon mengatakan bahwa para pemain siap menerima kritikan. Namun ia berjanji Juventus akan bisa menunjukkan kemampuan terbaik mereka paling lambat bulan depan.
"Saya tidak berada di sini untuk mencoba menghindari masalah itu. Saya sendiri juga akan kecewa jika kami gagal mendapatkan peringkat pertama. Bulan depan akan memberikan banyak jawaban dari berbagai pertanyaan saat ini," terang Buffon kepada Football Italia.
Buffon menambahkan, pertandingan melawan Manchester City bisa menjadi ujian besar bagi Juventus. Ia ingin Juve menunjukkan kinerja yang bagus dan tidak tampil defensif.
"Besok kami akan mencoba untuk menunjukkan permainan bagus sebagai bukti bersatunya tim kami. Juventus juga tidak pernah bermain terlalu defensif di Eropa. Kami memiliki skuat yang bisa tampil bagus." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Ingin Barca Menjadi Tim Pertama Juarai UCL Beruntun
Liga Champions 15 September 2015, 23:47
-
Del Piero: Pogba Unik dan Langka
Liga Italia 15 September 2015, 23:15
-
Buffon Kagumi Sosok Sergio Aguero
Liga Champions 15 September 2015, 14:00
-
Buffon: Semua Sedih Usai Dikalahkan Barca di Final Musim Lalu
Liga Champions 15 September 2015, 13:01
-
Buffon: City Kandidat Juara Liga Champions
Liga Champions 15 September 2015, 12:16
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR