Bola.net - - Juventus mendapat angin segar dalam upayanya mengejar Napoli di papan klasemen dengan kembalinya portiere sekaligus il capitano Gianluigi Buffon untuk laga kontra Chievo, Minggu (28/1) dini hari WIB.
Buffon hanya membuat dua penampilan bagi Bianconeri sejak Oktober lalu karena mengalami cedera betis. Namun kini eks kiper Parma itu bakal kembali bisa memperkuat tim tepat di hari ulang tahunnya yang ke-40.
Absennya Buffon sejatinya tak cukup membuat masalah bagi Juve karena sang deputi, Wojciech Szczesny tampil impresif dengan mencatat 10 cleansheet dalam 15 laga di semua kompetisi.
Dalam skuat yang diumumkan Juve, Buffon menggantikan nama penjaga gawang muda Leonardo Loria. Selain itu tak ada perubahan dari skuat yang disiapkan La Vechhia Signora untuk partai melawan Genoa awal pekan lalu.
📝 | Here is @OfficialAllegri's 20-man squad list for #ChievoJuve! pic.twitter.com/g7XATDK6Km
— JuventusFC (@juventusfcen) January 26, 2018
Juve kini masih duduk di peringkat dua klasemen Serie A dengan koleksi 53 poin, hanya tertinggal satu angka dari sang pemuncak klasemen, Napoli.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lippi Minta Buffon Tak Terburu-buru Putuskan Masa Depan
Liga Italia 27 Januari 2018, 11:45
-
Agen Benarkan Juventus Inginkan Han Kwang-Song
Liga Italia 27 Januari 2018, 11:25
-
Setelah Pensiun Mau Jadi Apa, Buffon?
Liga Italia 27 Januari 2018, 11:05
-
Zoff: Buffon Bisa Bermain Dua Tahun Lagi
Liga Italia 27 Januari 2018, 10:41
-
Allegri: Chievo Bukan Lawan Mudah
Liga Italia 27 Januari 2018, 10:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR