Bersama De Boer, Inter memang tak kunjung menemukan permainan terbaiknya. Tiga laga terakhir di Serie A, Mauro Icardi dan kolega selalu menuai kekalahan. Pun begitu dengan posisi mereka di klasemen, terdampar di posisi ke-14.
Hal ini lantas memunculkan kabar bahwa De Boer akan segera dibebastugaskan oleh Inter.
"Pelatih tahu apa yang harus mereka lakukan. Mereka paham kualitas pemain dan potensi yang dimiliki dalam skuat. Potensi Inter Milan sangat tinggi, beri dia waktu untuk bekerja," pinta Capello.
Capello masih punya keyakinan bahwa De Boer masih bisa membawa Inter menuju kesuksesan. Namun, dibutuhkan waktu untuknya agar bisa mengubah mentalitas Inter seperti yang ia harapkan.
"Banyak orang yang bahkan tidak diberi cukup waktu untuk membuat mereka mengerti dan mengubah gaya bermain dan mentalitas. Dia hanya butuh waktu," tandasnya.
Nama Capello sendiri belakangan disebut sebagai salah satu kandidat ideal untuk menggantikan De Boer jika dipecat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikabarkan Dipecat, De Boer: Kami Baru Memulai
Liga Italia 25 Oktober 2016, 23:58
-
Verratti Dipastikan Tak Bakal Pindah ke Milan Atau Juventus
Liga Italia 25 Oktober 2016, 23:02
-
Nedved: Higuain Penyerang Terbaik Dunia
Liga Italia 25 Oktober 2016, 22:36
-
Juventus Ungkap Keuntungan Penjualan Pogba ke MU
Liga Italia 25 Oktober 2016, 22:31
-
Buffon Istirahat, Juve Mainkan Neto Lawan Sampdoria
Liga Italia 25 Oktober 2016, 19:18
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR