Tujuh kemenangan beruntun dibukukan Roma sejak awal musim ini, termasuk mengalahkan Lazio 2-0 di giornata 4. Lazio sendiri masih tertahan di tangga ke-7 dengan 11 angka hasil tiga kemenangan, dua kali imbang dan dua kekalahan.
"Saya sedikit pun tidak senang melihat Roma bertengger di puncak," kata Novaretti seperti dikutip Football Italia.
"Saya adalah tifosi Lazio sejak kecil," imbuh pemain 28 tahun kelahiran Argentina yang direkrut Biancoceleste secara cuma-cuma dari Toluca pada 2013 itu.
Meski saat ini masih tertambat di papan tengah. Novaretti yakin Lazio bisa finis dua besar di klasemen akhir nanti.
"Lazio mampu finis di dua besar. Kami tim kuat dengan kemampuan komplet di setiap lini," tegasnya. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Bisa Saja Pensiun Setelah Melatih Madrid
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 19:37
-
Totti Tergoda Batalkan Pensiun Demi Azzurri
Liga Italia 14 Oktober 2013, 15:23
-
Buffon Bicara Soal Rival-Rival Juve di Serie A
Liga Italia 14 Oktober 2013, 11:29
-
Capolista Roma Buat Bek Lazio Panas
Liga Italia 14 Oktober 2013, 09:18
-
Liga Italia 13 Oktober 2013, 17:28

LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR