Berbicara dari tempat latihan timnas Uruguay, Cavani mengakui bahwa dirinya tengah berbicara dengan klub lain. Ia merasa masih belum yakin klub mana yang akan dipilihnya meski akan bahagia jika bertahan di Napoli.
"Saya terikat kontrak dengan Napoli tetapi juga berbicara dengan klub lain. Semuanya sedikit tak menentu saat ini. Saya masih milik Napoli meski masa depan saya belum pasti," ujarnya.
Cavani dikabarkan menjadi incaran klub-klub kaya Premier League seperti Chelsea dan Manchester City. Chelsea dilatih oleh Mourinho sedangkan City sepertinya akan segera mendapatkan Pellegrini.
"Saya tahu bahwa dilatih orang-orang sekelas Manuel Pellegrini atau Jose Mourinho akan sangat menyenangkan. Saya santai saja menyikapi rumor seperti ini," tambahnya. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 10 Juni 2013, 22:07

-
Modric Tak Akan Ikut Mourinho ke Chelsea
Liga Champions 10 Juni 2013, 20:30
-
Cavani Ingin Dilatih Pellegrini dan Mourinho
Liga Italia 10 Juni 2013, 20:00
-
Rangkuman Rumor Transfer Klub Eropa Sepekan Terakhir
Editorial 10 Juni 2013, 19:30
-
Perez: Madrid Tidak Dihantui Mourinho
Liga Spanyol 10 Juni 2013, 19:19
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR