Musim lalu Roma finis di posisi ketiga klasemen. Karena itu, Under berambisi membawa Roma minimal finis di peringkat kedua Serie A musim depan.
"Target kami musim ini adalah finis di dua besar Serie A, karena musim lalu kami finis di peringkat ketiga. Saya berharap bisa memainkan peran penting untuk meraihnya," ujar Under kepada Roma TV. (asr/pra)
Ingin Makin Meningkat
"Kami baru memulai latihan pramusim dan sangat melelahkan, tapi kami tahu kerja keras ini wajib dilakukan untuk meraih hasil bagus," tutur Under.
"Saya hanya mencetak delapan gol musim lalu, tapi saya ingin makin meningkat di musim ini. Saya tak pernah mencetak gol sampai laga melawan Verona dan di wawancara sebelumnya saya katakan bahwa ketika saya berhasil memecah kebuntuan, saya tak akan melihat ke belakang. Hal itu terbukti tepat dan saya bangga," lanjutnya.
Perbandingan dengan Salah
"Sulit untuk membandingkan, karena ia kuat, tapi saya berharap bisa tetap berkembang. Saya cukup cepat, tapi saya rasa ia lebih cepat," kata Under.
"Pelatih selalu berada di sisi saya dan itu penting bagi saya untuk merasa ia mempercayai saya. Mencetak gol penting juga membantu mentalitas saya, terutama gol kontra Verona dan Shakhtar Donetsk," tukasnya.
Video Menarik
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Sudah Sepakat Lepas Alisson ke Liverpool
Liga Inggris 18 Juli 2018, 17:58 -
Sarri Turun Tangan Bujuk Alisson untuk Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2018, 17:27 -
West Ham United Persilahkan Marko Arnautovic ke MU
Liga Inggris 18 Juli 2018, 13:00 -
Komedian Alison Becker Umumkan Kepindahan ke Liverpool
Liga Inggris 18 Juli 2018, 09:17 -
Cengiz Under: Dua Besar Jadi Target Roma Musim Depan
Liga Italia 18 Juli 2018, 07:22
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR