
Pujian tersebut memang bukan tanpa alasan, raihan Juventus di awal musim ini menjadi bukti terbesarnya.
Conte pun mampu memberi warna tersendiri di permainan Juve, perpaduan pemain senior dan pemain junior yang cukup apik menjadi kekuatan terbesar Juve musim ini.
Sejauh ini, Juve bahkan belum tersentuh kekalahan dan terus menguasai klasemen sementara Serie A.
"Saya tidak terkejut dengan apa yang telah Conte capai," ujar Calaio pada Gazzetta dello Sport.
"Conte adalah salah satu rahasia di balik kesuksesan kami di musim terakhir. Dia ditakdirkan sebagai pelatih," tambah mantan striker Napoli ini.
"Dia lapar, dia memiliki kesabaran dan dia adalah seseorang yang selalu ingin menang. Dan dia hanya memilih pemain yang berada dalam performa terbaiknya dan memberikan lebih kepada tim," bebernya.
"Dia juga sangat baik dalam menularkan mentalitas pejuang untuk skuadnya," tandas Calaio.
Conte memulai karir kepelatihannya bersama klub Arezzon, kemudian Bari, Atalanta, Siena dan kini bersama klub yang dulu pernah dibelanya ketika masih aktif bermain. (foti/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
Bundesliga 17 Januari 2026, 19:43
-
Prediksi Sunderland vs Crystal Palace 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:36
-
Prediksi Tottenham vs West Ham 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:26
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
Liga Spanyol 17 Januari 2026, 19:19
-
Jadwal Bola Liga Inggris Hari Ini 17-18 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:07
-
Banyak yang Absen, Ini Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Brentford
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:49
-
Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
Otomotif 17 Januari 2026, 18:16
-
Tempat Menonton Chelsea vs Brentford: Live Streaming Vidio, Duel Panas Derby London
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:00
-
5 Pertanyaan Penting untuk Michael Carrick Jelang Derby Manchester
Liga Inggris 17 Januari 2026, 17:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45



















KOMENTAR