Pada pertandingan yang digelar di Olimpico Stadium tersebut, kubu Nerrazurri harus pulang dengan tangan hampa. Gol Ever Banega tidak mampu menyelamatkan Inter yang dikalahkan dengan skor 2-1 berkat gol Edin Dzeko dan Kostas Manolas.
De Boer sendiri percaya bahwa timnya berhak mendapat hasil yang lebih baik karena timnya sudah menunjukkan performa yang apik. "Kami tidak pantas mendapatkan kekalahan" beber De Boer kepada Soccerway.
"Di babak pertama kami memang melakukan banyak kesalahan, terutama yang berhubungan dengan Mohamed Salah. Dia adalah pemain yang sangat cepat dan sering membuat kami kesulitan"
"Di babak kedua kami berhasil mengontrol pertandingan dan kami dihukum oleh kesalahan bodoh sehingga kami tertinggal 2-1. Saya rasa pertandingan tadi seharusnya berakhir 1-1" tandas mantan pelatih Ajax Amsterdam tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santon Minta Inter Segera Berbenah Usai Dipermalukan Roma
Liga Italia 3 Oktober 2016, 20:42
-
Dikalahkan Roma, Banega Minta Inter Belajar Satu Hal Ini
Liga Italia 3 Oktober 2016, 18:35
-
Icardi Terbelenggu, Inter Lumpuh
Liga Italia 3 Oktober 2016, 14:48
-
De Boer: Inter Belajar Banyak Dari Kekalahan Ini
Liga Italia 3 Oktober 2016, 11:22
-
De Boer: Inter Tidak Pantas Kalah
Liga Italia 3 Oktober 2016, 11:20
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR