Dzeko mendapatkan banyak kritik selama musim lalu. Namun pada musim panas ini, Spalletti menegaskan bahwa Dzeko tetap ada dalam rencananya di AS Roma.
Dan saat melawan Inter Milan akhir pekan ini, Dzeko menjawab kepercayaan itu dengan satu gol dalam kemenangan 2-1 di Olimpico tersebut. Selain gol Dzeko, gol Roma lain dicetak Kostas Manolas, sementara Inter memperkecil skor lewat gol Ever Banega.
"Sejak awal musim, saya mengatakan bahwa kami membutuhkan Dzeko. Seorang penyerang tengah dengan fisik sepertinya yang memberikan tim opsi lain dalam menyerang," ujarnya.
"Selain itu, Edin juga memiliki kualitas untuk memainkan bola dengan cepat dari kaki ke kaki, meskipun kadang-kadang dia tak memiliki determinasi yang dibutuhkan," sambungnya.
Spalletti juga mengatakan bahwa dukungan besar kepada Dzeko membuat penyerang Bosnia tersebut lebih baik sebagai seorang pemain.
"Dia sensitif dan sosok yang perlu untuk merasa didukung. Ketika dia meninggalkan lapangan, Curva Sud memujinya. Dia tahu apa yang saya harapkan darinya: lebih ganas. Kami semua senang, karena kami memenangkan pertandingan melawan tim yang sangat kuat," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santon Minta Inter Segera Berbenah Usai Dipermalukan Roma
Liga Italia 3 Oktober 2016, 20:42
-
Dikalahkan Roma, Banega Minta Inter Belajar Satu Hal Ini
Liga Italia 3 Oktober 2016, 18:35
-
Icardi Terbelenggu, Inter Lumpuh
Liga Italia 3 Oktober 2016, 14:48
-
De Boer: Inter Belajar Banyak Dari Kekalahan Ini
Liga Italia 3 Oktober 2016, 11:22
-
De Boer: Inter Tidak Pantas Kalah
Liga Italia 3 Oktober 2016, 11:20
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR