Bola.net - - Daniele De Rossi mengaku tak berniat untuk meninggalkan AS Roma dalam waktu dekat.
Gelandang tim ibu kota itu mengungkapkan kesedihan terkait kepergian manajer AS Roma, Luciano Spalletti, yang musim lalu sukses membawa tim finish di peringkat dua klasemen akhir Liga Italia.
Spalletti konon sudah terbang ke Tiongkok untuk menyelesaikan proses kepindahannya ke Inter Milan. Sementara kabar terbaru di negeri Pizza mengatakan bahwa De Rossi juga akan menyusul mantan manajernya itu mendarat di Giuseppe Meazza.
Namun demikian De Rossi dengan tegas membantah kabar itu.
Luciano Spalletti
"Hal tersebut sama sekali tidak mengganggu saya, meski saya tidak akan ke Inter, karena saya sama sekali tak pernah menjadi pemain Inter," tutur De Rossi menurut Goal International.
"Saya selalu menang dengan seragam yang sama dan akan sedikit aneh melihat saya mengenakan seragam yang berbeda."
"Saya amat menyayangkan kepergiannya, karena dia pelatih yang hebat dan saya punya ikatan yang kuat dengannya. Saya berharap dia tak menunjukkan 100 persen kemampuannya di Inter, karena mereka akan jadi rival berat kami musim depan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Scudetto Roma 2001, Di Mana Mereka Sekarang?
Editorial 8 Juni 2017, 15:36
-
Tawaran 20 Juta Euro Dari Roma Untuk Alan Ruiz Ditolak Sporting
Liga Italia 8 Juni 2017, 13:15
-
Skuat Roma Legends Untuk Hadapi Real Madrid Leyendas
Bolatainment 8 Juni 2017, 12:45
-
Nainggolan Akan Dilepas ke MU Bila Salah Batal ke Liverpool?
Liga Italia 8 Juni 2017, 12:05
-
De Rossi Enggan Susul Spalletti ke Inter Milan
Liga Italia 8 Juni 2017, 10:10
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR