Setelah laga, pelatih Verona Luigi Del Neri tak segan mengaku kalah. Menurutnya, pasukan Maurizio Sarri memiliki lini serang yang sangat kuat, bahkan mereka pantas disebut sebagai salah satu calon kuat peraih Scudetto Serie A musim ini.
"Para penyerang Napoli sangat berkualitas," kata Del Neri seperti dikutip Football Italia.
"Melihat performa mereka, Napoli adalah calon kuat untuk Scudetto. Gaya permainan mereka pun bakal semakin berkembang seiring waktu di bawah kepelatihan Maurizio Sarri," imbuhnya.
Gol-gol Napoli dicetak oleh Omar El Kaddouri pada menit 4, Dries Mertens menit 12 dan pemain pengganti Jose Callejon menit 75. Verona tak sanggup membalas sekali pun.
"Saya sangat marah di babak pertama, karena lini depan Napoli memenangi setiap tekel. Kami kurang determinasi," ujar Del Neri.
"Kami harus belajar memercayai apa yang kami lakukan. Kami harus siap berjuang untuk menjaga eksistensi di Serie A," pungkasnya.
Di Serie A 2015/16, hingga giornata 16, Napoli terpaut empat poin dari Inter di posisi puncak. Sementara itu, Verona terdampar di posisi terbawah. [initial]
Klik Juga:
- Inter vs Napoli di Perempat Final Coppa Italia
- Highlights Coppa Italia: Napoli 3-0 Verona
- Highlights Coppa Italia: Fiorentina 0-1 Carpi
- Bantai Torino, Allegri Senang Bukan Kepalang
- Ventura: Juve Mendominasi? Jangan Berlebihan
- Highlights Coppa Italia: Juventus 4-0 Torino
- Hasil Pertandingan Juventus vs Torino: Skor 4-0
- Highlights Coppa Italia: AS Roma 0-0 (2-4 pen) Spezia
- Hasil Pertandingan AS Roma vs Spezia: Skor 0-0 (2-4 pen)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 17 Desember 2015, 22:26

-
Liga Italia 17 Desember 2015, 17:59

-
10 Fakta 'Tersembunyi' Tentang AC Milan
Editorial 17 Desember 2015, 16:39
-
Belum Saatnya Zaza Menjadi Starter di Juventus
Liga Italia 17 Desember 2015, 12:27
-
Jovetic: Premier League Lebih Mudah Daripada Serie A
Liga Inggris 17 Desember 2015, 11:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR