Bola.net - - Ibunda dari Juan Cuadrado mengaku dirinya selalu mendoakan sang anak agar rela melepasnya ke karena ia betah di klub Italia tersebut.
Winger asal Kolombia ini gabung dengan Bianconeri selama semusim dengan status pinjaman dari Chelsea. Setelah Antonio Conte resmi jadi manajer klub tersebut di awal musim ini, ia sejatinya ingin mempertahankan Cuadrado di Stamford Bridge.
Namun winger berusia 28 tahun tersebut enggan bermain di Inggris. Pasalnya ia sudah kerasan berada di Turin. Ia pun berharap Conte bersedia melepasnya ke Juventus Stadium musim panas kemarin.
Pada akhirnya, Conte mengizinkan Cuadradro pindah ke Juve dengan status pinjaman dan opsi pembelian secara permanen. Ibu winger berambut kriwil itu pun mengaku senang anaknya bisa kembali memperkuat Si Nyonya. Ia juga merasa senang doanya terkabulkan.
"Chelsea? Ia terus tersenyum tapi saya bisa melihat ia sedih. Ini adalah masa sulit baginya, yang paling sulit dalam karirnya. Musim panas ini saya berdoa setiap hari bahwa ia akan kembali ke Juve," beber Marcela Cuadrado pada Gazzetta dello Sport.
"Saya tahu ia akan kembali menjadi sama seperti biasa di Turin. Mereka itu adalah sebuah kelompok hebat, dan itulah mengapa Juan ingin kembali. Bahkan ada banyak orang Amerika Selatan lainnya membantunya di sana (Italia)," terangnya.
"Ia memiliki hubungan yang sangat kuat dengan pemain asal Kolombia lainnya yang berada di Italia, ia sering bertemu para pemain dari kota Milan (Carlos) Bacca dan (Jeison) Murillo, dan ia dapat dengan mudah pergi dan bertemu (Luis) Muriel di Genoa, atau ia bisa datang pada kami," tandasnya.
Baca Juga:
- Cuadrado: Kemenangan Penting Bagi Juventus
- Cuadrado Tentang Golnya: Fantastis dan Beruntung
- Kisah Cinta Cuadrado dan Inter Dari Luar Kotak
- Tiga Alasan Juventus Untuk Tersenyum
- Cuadrado Senang Dengan Sistem Baru Juventus
- Cuadrado Bicara Tentang Senyum Manisnya
- Bukan Hanya Formasi, Juve Kalahkan Milan Karena Semangat dan Tekad
- Higuain vs Lazio, Satu Sentuhan Satu Gol
- Inilah Nominasi Gol Terbaik Fase Grup Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Atletico Kembali Bicara Transfer Diego Costa
Liga Spanyol 7 Februari 2017, 18:31
-
Doa Ibu Bantu Cuadrado Pindah ke Juventus
Liga Italia 7 Februari 2017, 17:35
-
Conte: Saya Diskusikan Momen Negatif dengan Para Pemain
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:50
-
Ini Alasan Conte Begitu Bergairah di Pinggir Lapangan
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:30
-
Arsenal Naif Dan Sukses Dijebak Conte
Liga Inggris 7 Februari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR