Bola.net - - Gianluigi Donnarumma mengungkapkan bertemu empat mata dengan Paulo Dybala setelah menjalani pertandingan antara vs Milan yang berakhir dengan skor kontroversial 2-1 pada bulan Maret lalu.
Kekalahan tersebut menyisakan kekecewaan di hati Donnarumma. Hingga waktu normal habis, kedua kubu masih berbagi angka 1-1. Tuan rumah kemudian mendapat hadiah penalti ketika babak tambahan sudah lewat.
Dybala yang menjadi eksekutor dalam kesempatan penalti itu, sukses menjebol gawang Donnarumma sehingga Milan gagal membawa satu poin dari markas Juventus.
Adapun gol dari penalti Dybala kala itu menjadi kepuasan tersendiri. Pasalnya pada kesempatan sebelumnya, ketika Milan dan Juve bertamu di final Piala Super Italia di Doha, Qatar, kubu Bianconeri kalah dan Dybala gagal dalam drama adu penalti.
Bagi Donnarumma, menyapa Dybala setelah menjalani pertandingan Juve vs Milan yang terakhir tak mudah. Sebab, kala itu ia sangat emosional dengan kekalahan timnya dan tentu saja kecewa dengan keputusan wasit.
"Setelah setengah jam usai pertandingan, Dybala mencari saya di ruang ganti. Ia cerdas mau menunggu saya beberapa saat, karena tak lama setelah pertandingan saya sangat emosi dan saya tak tahu bagaimana harus bereaksi ketika ia mendekati saya," tutur Donnarumma pada GQ.
"Setelah 30 menit, saya mulai mereda dan ia berjalan ke arah saya dengan senyuman. Ia menyapa saya dan mengatakan: 'Sekarang kita imbang 1-1'.
"Ketika penaltinya di Doha gagal, ia masih ingat kejadian itu," jelas kiper 18 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan ke Juve, Tolisso Resmi Merapat ke Bayern
Liga Eropa Lain 14 Juni 2017, 23:27
-
Juventus Bidik 'Mascherano Baru'
Liga Italia 14 Juni 2017, 17:48
-
Trofi Serie A & Coppa Italia di Juventus Museum
Open Play 14 Juni 2017, 17:15
-
Ronaldo, 13 Gol Final Untuk Real Madrid
Liga Champions 14 Juni 2017, 12:53
-
Pemain-Pemain Yang Bersinar Setelah Dijual Jose Mourinho
Editorial 14 Juni 2017, 12:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR