Sebelumnya, diyakini bahwa bulan ini pelatih Antonio Conte bakal diberi kontrak baru hingga 2016, tapi sepertinya dia tidak akan sendirian.
Pasalnya, Juventus juga menyiapkan reward serupa untuk Buffon dan Barzagli, yang kontraknya habis pada Juni 2013.
Kabarnya, Buffon, 34, akan diberi kontrak baru berdurasi tiga tahun dan diikat di Juventus Arena sampai 2016. Sementara itu, Barzagli bakal ditawari perpanjangan hingga 2014 dengan opsi 12 bulan ekstra di akhir musim.
Masing-masing dari Alessandro Matri, Paolo De Ceglie, Fabio Quagliarella dan Leonardo Bonucci sudah mendapatkan kontrak barunya musim ini. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Pilar Juventus Menunggu Kontrak Baru
Liga Italia 9 Mei 2012, 22:15
-
Daftar Pemain Serie A Yang Bisa Pergi Dengan Aturan Bosman di Bulan Januari
Editorial 11 November 2011, 04:17 -
Daftar Pemain Liga Inggris Yang Bisa Pergi Dengan Aturan Bosman di Bulan Januari
Editorial 8 November 2011, 05:01 -
Lima Momen Terbaik Giggs Bersama Manchester United
Editorial 9 Maret 2011, 12:59 -
Nilai Seorang Alessandro Del Piero
Editorial 26 Februari 2011, 20:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR