Bola.net - - Penyerang AS Roma, Edin Dzeko, menilai timnya tampil sempurna saat menang atas Napoli. Padahal, Dzeko sempat pesimis dan merasa jika Roma bisa saja kalah dengan skor 5-0 pada laga kontra Napoli.
Roma secara mengejutkan mampu membekuk Napoli di markasnya sendiri San Paolo. Meski sempat berada dalam tekanan usai Lorenzo Insigne mencetak gol, Roma mampu bangkit dan membuat skor akhir menjadi 2-4. Roma mendapat tiga poin
“Kami tampil hebat, melawan tim yang memainkan sepakbola terbaik di Italia,” ucap Dzeko dikutip dari Soccerway.
“Saya tidak melihat ke masa lalu, tapi saya bisa katakan kami tidak seburuk seperti yang orang lain katakan. Sebelum kick off, ada yang berpikir bahwa kami akan kalah dengan skor 5-0,” sambung pemain berusia 30 tahun.
Sejatinya, Dzeko tidak kaget dengan permainan apik Roma di San Paolo. Sebab, selama ini Roma juga selalu bermain dengan bagus. Namun, dalam dua laga terakhir, sebelum berjumpa Napoli, Roma selalu meraih kekalahan.
“Kami bermain sempurna, tapi jika kami tidak menang, maka itu tidak akan berarti apapun. Dalam beberapa laga terakhir, tidak mudah untuk kami. Tapi, kami tidak sedang mencari alasan,” tandas pemain asal Bosnia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil Fantastis, Salah Jadi Panutan Chamberlain
Liga Inggris 5 Maret 2018, 21:23 -
Davide Astori - Kapten Murah Senyum Yang 'Warisannya' Akan Selalu Abadi
Open Play 5 Maret 2018, 14:25 -
Dzeko: Roma Diprediksi Kalah 5-0
Liga Italia 5 Maret 2018, 02:01 -
Highlights Serie A: Napoli 2-4 AS Roma
Open Play 4 Maret 2018, 06:04 -
Hasil Pertandingan Napoli vs AS Roma: 2-4
Liga Italia 4 Maret 2018, 05:04
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR