Bola.net - - Penyerang AS Roma, Edin Dzeko mengatakan bahwa timnya tak harus menengok hasil-hasil dari tim lain dan hanya harus fokus pada diri sendiri.
AS Roma sukses meraih kemenangan ketiga beruntun dengan skor 1-0, kali ini saat melawan Cagliari. Dzeko menjadi pahlawan berkat gol tunggal yang dia cetak pada menit ke-55.
"Ini adalah kemenangan penting karena Cagliari adalah tim yang bagus," ujarnya usai pertandingan kepada Mediaset Premium.
"Kami bekerja keras dan harus terus fokus pada diri kami sendiri," tambahnya.
Selain itu, Dzeko juga mengomentari kegagalan dirinya mencetak gol di babak pertama. Namun dia juga mengaku yakin bahwa gol akan datang bila tim tetap bersatu.
"Ini memalukan untuk kegagalan saya mencetak gol di babak pertama, tapi saya lebih bergairah di babak kedua. Kami harus terus seperti ini, semua bersatu," sambungnya.
"Kami tak harus melihat hasil tim lain dan hanya memikirkan kemenangan kami sendiri," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terulangnya Rekor 87 Tahun Roma
Liga Italia 23 Januari 2017, 11:48
-
Gol Kandang Terbanyak, Dzeko Sejajar Messi
Liga Italia 23 Januari 2017, 11:10
-
Ketika Milan Ditaklukkan Sang Jago Tandang
Liga Italia 23 Januari 2017, 09:41
-
Hantam Cagliari, Spalletti Lempar Pujian Untuk Dzeko dan Fazio
Liga Italia 23 Januari 2017, 09:12
-
Dzeko: Roma Harus Fokus Pada Diri Sendiri
Liga Italia 23 Januari 2017, 08:47
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR