Bola.net - - AC Milan menjamu di giornata 21 Serie A 2016/17, Minggu (22/1). Rossoneri ditaklukkan 1-2 oleh sang jago tandang.
Ya, Napoli memang pantas disebut sebagai jago tandang. Di Serie A musim ini, dengan kemenangan atas Milan, pasukan Maurizio Sarri telah mengumpulkan total 18 poin di luar kandang, lebih banyak dibandingkan tim-tim lainnya.
18 - Napoli have picked up 18 points away from home in the league this season, more than any other side. Conquerors. #MilanNapoli
— OptaPaolo (@OptaPaolo) January 21, 2017
Dalam 10 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini, Napoli meraih lima kemenangan serta tiga hasil imbang, dan baru dua kali kalah. Napoli unggul satu poin atas Atalanta dan AS Roma, yang sama-sama telah mengumpulkan 17 poin dari 11 laga tandang mereka.
Klasemen tandang Serie A 2016/17 (c) WhoScored
Dua kekalahan tandang didapat Napoli melawan Atalanta dan Juventus, sedangkan tiga hasil imbangnya adalah melawan Pescara, Genoa dan Fiorentina. Sementara itu, Partenopei sudah menaklukkan Renzo Barbera, Ezio Scida, Friuli, Sant'Elia dan San Siro.
10 Laga tandang Napoli (c) WhoScored
Di San Siro, Napoli unggul 2-0 dengan cepat lewat gol-gol Lorenzo Insigne menit 6 dan Jose Callejon menit 9. Dua gol tersebut semuanya lahir dari assist Dries Mertens.
Milan menipiskan selisih skor melalui Juraj Kucka di menit 37. Namun, itu tak cukup untuk menghentikan sang jago tandang pulang dengan poin maksimal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Deulofeu Jalani Tes Medis di Milan
Liga Italia 23 Januari 2017, 21:27
-
Hendak Dijual Milan, M'Baye Niang Sepi Peminat
Liga Italia 23 Januari 2017, 20:29
-
Ketika Milan Ditaklukkan Sang Jago Tandang
Liga Italia 23 Januari 2017, 09:41
-
Insigne Kembali Meneror Rossoneri
Liga Italia 23 Januari 2017, 09:11
-
Maradona Jadi Kunci Sukses Napoli Bekuk Milan
Liga Italia 23 Januari 2017, 02:18
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR