Dalam rekaman tersebut terlihat Eto'o dengan sengaja menanduk dada pemain Chievo, Bostjan Cesar, saat Inter kalah 2-1 dari klub asal Verona tersebut. Ditengarai aksi itu dilakukan pemain Kamerun itu sebagai aksi balas dendam karena ia dipukul Cesar di menit ke 36.
Insiden tandukan itu tidak dilihat oleh wasit Gianluca Rocchi dan Eto'o tidak mendapat hukuman hingga ia mampu mencetak gol di injury time babak ke dua. Komisi disiplin Italia menganggap perbuatan striker berusia 29 tahun itu sebagai tindakan yang direncanakan, dan langsung menjatuhkan hukuman 3 kali pertandingan plus denda sebesar 30.000 euro.
Sementara Cesar yang sempat memukul Eto'o sebelum insiden itu lolos dari sanksi karena wasit sudah memberikan hukuman tendangan bebas dari laga itu.
Absennya Eto'o adalah pukulan tersendiri bagi Inter di tengah usaha mereka untuk bangkit dari keterpurukan demi mempertahankan gelar treble mereka. (afp/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Marc Klok: Saatnya Timnas Indonesia Ciptakan Sejarah ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 6 Oktober 2025, 18:38 -
Mau Senyum Maksimal di Harbolnas 10.10? Cek Dulu LagiDiskon dari Liputan6.com!
News 6 Oktober 2025, 17:27 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Oktober 2025, 17:17 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 6 Oktober 2025, 16:08 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 6 Oktober 2025, 16:07 -
Penjelasan BRIN Tentang Cahaya Terang di Langit Cirebon: Benarkah Meteor Jatuh?
News 6 Oktober 2025, 16:06 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 6 Oktober 2025, 16:06 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 6 Oktober 2025, 16:06
LATEST EDITORIAL
-
9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2026
Editorial 6 Oktober 2025, 12:39 -
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04
KOMENTAR