Nama Jovetic seakan tak pernah berhenti dikaitkan dengan sejumlah klub besar, menyusul kesuksesannya mengantar La Viola berlaga di Eropa musim depan. Arsenal dan Juventus disebut sebagai klub yang paling serius merekrut bintang asal Montenegro.
Rumor kepindahan Jovetic dari Florence menguat, setelah adanya pertemuan antara petinggi klub dengan agen sang pemain, Cognigni Ramadani. Akan tetapi kabar tersebut dibantah oleh Prade.
"Kami sudah sangat jelas terkait Jovetic. Ia tidak berada di pasar. Ada pesan yang dikatakan presiden padanya: di akhir musim keduanya akan berdiskusi. Namun itu adalah kondisi andai kami membuatnya tak bahagia," ujar Prade.
"Belum ada tawaran resmi, hanya pertemuan di antara presiden klub dan agen pemain. Jovetic tidak berkata ingin hengkang. Ini hanya diskusi antara mereka berdua." [initial] (clc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Jelaskan Situasi Higuain
Liga Champions 4 Juni 2013, 20:19
-
Inilah Nomor Punggung Skuad Italia
Piala Dunia 4 Juni 2013, 19:15
-
Piala Super Italia Tak Kunjung Temukan Lokasi Tepat
Liga Italia 4 Juni 2013, 15:00
-
Terancam Tersingkir di Juve, Matri Menuju Lazio?
Liga Italia 4 Juni 2013, 14:15
-
Fiorentina Tegaskan Jovetic Tidak Dijual
Liga Italia 4 Juni 2013, 12:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR