Bola.net - - Striker AS Roma, Patrick Schick, bisa saja mendapatkan gelar scudetto pertamanya andai saja jadi bergabung dengan klub raksasa Serie A, Juventus. Meskipun demikian, ia tidak pernah menyesali apa yang telah terjadi saat ini.
Pada bursa transfer musim panas kemarin, Schick sejatinya tinggal selangkah lagi bergabung dengan klub asuhan Massimiliano Allegri itu. Sayangnya, eks pemain Sampdoria itu gagal melewati tahapan tes medis.
Menurut penilaian tim dokter Juventus pada saat itu, Schick memiliki permasalahan pada jantungnya. Dengan begitu, ia batal bergabung dengan Bianconeri dan memilih untuk berlabuh ke Giallorossi dengan bandrol mencapai 42 juta euro.
Merasa Ada yang Aneh

"Pernahkah saya bertanya-tanya apa yang mungkin terjadi? Tidak, saya sudah menutupnya," ujar Schick seperti yang dilansir dari Football Italia.
"Saya tidak pernah melihat ke belakang, tidak akan ada gunanya. Saya bersyukur pindah ke Roma dan tidak punya penyesalan bahwa kepindahan ke Juventus gagal," lanjutnya.
"Setelah tes medis tahap pertama, saya tahu punya masalah dengan jantung. Mereka langsung memberi tahu saya. Itulah kenapa saya berkata kepada anda: 'ini masih belum jelas, kami harus tunggu hasilnya'. Saya sudah tahu ada yang aneh, saya melakukan banyak hal yang tidak sesuai standar," pungkasnya.
Lichtsteiner Punya Masalah yang Sama

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Gonzalo Higuain, Juve Berikan Diskon Spesial
Liga Italia 7 Juni 2018, 18:03
-
City Lemparkan Tawaran Perdana Untuk De Ligt
Liga Inggris 7 Juni 2018, 12:45
-
Napoli Bajak Transfer Darmian ke Juventus?
Liga Italia 7 Juni 2018, 12:30
-
Gagal ke Juventus, Schick Tidak Menyesal
Liga Italia 7 Juni 2018, 08:55
-
Senangnya Higuain Bisa Berteman Dengan Buffon
Liga Italia 6 Juni 2018, 23:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR