Gosip seputar hal tersebut akhirnya sampai juga ke telinga, salah satu petinggi Rossoneri AC Milan, Adriano Galliani. Pria plontos tangan kanan Silvio Berlusconi itu pun memberikan responnya.
Ia mengaku yakin sang striker tak bakal mau ke Spanyol lagi, karena ia percaya Zlatan punya cinta untuk Si Milan Merah, "Saya bukannya berprasangka buruk kepada Mourinho," terangnya kepada Sports.
"Lagi pula, Zlatan sendiri sebelumnya pernah bilang, bahwa dirinya bahagia di sini, dan ia tetap ingin tinggal di Milan,"
"Saya punya hubungan yang baik dengan Ibra, namun saya tak bakal bertanya tentang sms itu padanya,"
"Sebab saya tak pernah memata-matai seluruh kolega yang ada di sini, tidak untuk handphone mereka sekali pun itu milik Zlatan," tegas Galliani.
Malam ini Zlatan Ibrahimovic bakal menjadi tumpuan Il Diavolo Rosso meladeni mantan klubnya Inter Milan, di Derby Milano. Klub yang dulu pernah mempertemukan Ibra dengan Mourinho sebagai pelatihnya. (espn/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Higuain Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 6 Mei 2012, 20:00
-
Galliani Tanggapi SMS Mourinho Untuk Ibra
Liga Italia 6 Mei 2012, 09:01
-
Karanka: Madrid Sama Sekali Tak Berniat Jual Higuain
Liga Spanyol 6 Mei 2012, 08:02
-
Pavon: Karanka Bisa Jadi Sehebat Mourinho
Liga Spanyol 6 Mei 2012, 06:31
-
Review: Madrid Dramatis Bekuk 9 Pemain Granada
Liga Spanyol 6 Mei 2012, 03:58
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR