"Anda tidak bisa mengkritik Berlusconi setelah apa yang sudah dilakukannya untuk klub ini dalam 26 tahun terakhir. Jika orang sudah kehilangan pekerjaannya, maka tidak ada gunanya menghabiskan uang untuk klub sepak bola," ucap Gattuso kepada reporter.
Kondisi keuangan Milan disebut dalam keadaan kritis hingga memaksa mereka menjual Zlatan Ibrahimovic dan Thiago Silva kepada Paris Saint-Germain. Gattuso memahami kebijakan klub, sembari berharap Milan akan kembali aktif berbelanja di waktu mendatang.
"Berlusconi harus menenangkan hati para fans dengan mengatakan jika pengorbanan diperlukan dalam 2-3 tahun sebelum akhirnya kembali aktif di bursa transfer."
"Bahkan Inter juga tengah mengencangkan ikat pinggang mereka. Hanya Juventus tim yang menghabiskan banyak uang dan membangun stadion baru," pungkas Gattuso. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Tak Punya Masa Depan di Madrid?
Liga Spanyol 24 Juli 2012, 22:53
-
Liga Italia 24 Juli 2012, 20:45

-
'Barca, Milan dan City Belum Dekati Saya'
Liga Champions 24 Juli 2012, 19:30
-
Gattuso: Fans Jangan Salahkan Berlusconi
Liga Italia 24 Juli 2012, 11:01
-
Tifosi Kecewa, Milan Siap Ganti Uang Tiket
Liga Italia 24 Juli 2012, 08:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR