Tampil sebagai starter, Gomez bermain selama 69 menit sebelum akhirnya ditarik keluar oleh pelatih Vincenzo Montella. Selama 69 menit itu, Gomez tak melepaskan satu tembakan pun ke gawang Juventus. Selama itu, dia bahkan hanya membukukan 12 operan. Dari 12 operan, 10 di antaranya tepat sasaran.
0 - Mario Gomez had no shots in his 69 minutes played tonight, and completed just 10 passes. Shadow. #FiorentinaJuve
— OptaPaolo (@OptaPaolo) December 5, 2014
Sungguh statistik yang buruk untuk seorang striker sekelas Gomez. Namun, itu rasanya masih bisa dimaklumi.
Pasalnya, Gomez sempat absen cukup lama akibat cedera. Sepertinya, dia belum bisa menemukan kembali performanya yang maksimal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Atleti Siap Kunjungi Turin
Liga Spanyol 6 Desember 2014, 23:54
-
Nyonya Tua Dapat Kacamata Setelah 76 Laga
Liga Italia 6 Desember 2014, 21:46
-
Liga Italia 6 Desember 2014, 21:40

-
Montella Akui Intip Latihan Juventus
Liga Italia 6 Desember 2014, 05:48
-
Diimbangi Fiorentina, Bonucci Nilai Juve Alami Kemunduran
Liga Italia 6 Desember 2014, 05:28
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR