Bola.net - - Gennaro Gattuso baru saja mendapatkan jabatan sebagai pelatih AC Milan di bulan November tahun lalu. Oleh karena itu, menurut legenda Rossoneri Ruud Gullit, Gattuso masih membutuhkan waktu tiga tahun untuk mendapatkan penilaian secara penuh.
Gattuso berhasil membuat Milan sebagai tim yang patut untuk diwaspadai di Serie A sejak menggantikan Vicenzo Montella di bulan November tahun lalu. Berkat hal tersebut, ia mendapatkan kontrak baru dengan durasi selama tiga tahun.
Bagi Gullit, kiprah Gattuso di dunia kepelatihan baru saja dimulai. Ia pun meyakini bahwa Gattuso masih membutuhkan waktu yang lama untuk mendapatkan evaluasi penuh.
"Dia baru saja memulai, saya harap dia melakukannya dengan baik," ujar Gullit kepada RMC Sport.
"Butuh waktu lama untuk mengevaluasinya secara penuh, paling sedikit tiga tahun. Saya hanya bisa berharap dia melakukannya dengan baik," tandasnya.
Sewaktu masih aktif sebagai pemain , Gullit pernah membela Milan di tahun 1987 yang lalu. Ia sukses menyumbangkan gelar scudetto sebanyak tiga kali dalam empat musim bersama Rossoneri sebelum memutuskan untuk pindah ke Sampdoria.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang EPL Ini Jadi Prioritas Gattuso di Musim Panas
Liga Italia 10 April 2018, 14:50
-
Gullit: Gattuso Masih Butuh Waktu Lama Di Milan
Liga Italia 10 April 2018, 13:20
-
Maldini: Gattuso Pantas Mendapatkan Kontrak Baru
Liga Italia 10 April 2018, 09:01
-
Kelas Aubameyang Di Atas Arsenal
Liga Inggris 9 April 2018, 16:19
-
Sepak Bola Jalanan yang Kian Luntur Lantaran Tuntutan Dunia Modern
Liga Italia 9 April 2018, 16:00
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR