Bola.net - - Sejumlah pertandingan Serie A 2018/19 sudah dimainkan malam tadi. Juventus akhirnya berhasil memastikan diri sebagai juara.
Juventus menjadi kampiun Serie A musim ini setelah mengalahkan Fiorentina. Menjamu La Viola di Allian Stadium, Bianconeri menang 2-1.
Juve sempat tertinggal gol cepat Nikola Milenkovic pada menit keenam. Namun, tuan rumah berhasil membalikkan keadaan lewat gol Alex Sandro dan bunuh diri bek lawan German Pezzella.
Hasil ini membuat Juventus mengoleksi 87 angka. Perolehan poin mereka sudah tidak mungkin dikejar tim peringkat kedua Napoli yang mengumpulkan 67 poin.
Sementara itu, dua tim dari kota Milan sama-sama gagal meraih kemenangan atas timnya masing-masing. Mereka berdua sama-sama meraih hasil imbang.
AC Milan tertahan 1-1 saat berkunjung ke markas Parma. Sedangkan Inter Milan harus puas bermain 1-1 kala menjamu AS Roma di Giuseppe Meazza.
Hasil Serie A
Berikut ini hasil lengkap Serie A pada Sabtu (20/4/2019)
Parma 1-1 Milan
Bologna 3-0 Sampdoria
Cagliari 1-0 Frosinone
Empoli 2-4 SPAL
Genoa 0-1 Torino
Lazio 1-2 Chievo
Udinese 1-1 Sassuolo
Juventus 2-1 Fiorentina
Inter 1-1 Roma
Klasemen Serie A
Top Skor Serie A
Striker Sampdoria Fabio Quagliarella masih memimpin daftar perburuan gelar top skor dengan raihan 22 gol. Berikut ini daftar top skor Serie A selengkapnya:
1. Fabio Quagliarella (Sampdoria) - 22 gol
2. Krzysztof Piatek (AC Milan) - 21 gol
3. Duvan Zapata (Atalanta) - 20 gol
4. Cristiano Ronaldo (Juventus) - 19 gol
5. Arkadiusz Milik (Napoli) - 17 gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengganti Gladiator di Arema, Milo Seslija Inginkan Cristiano Ronaldo
Bola Indonesia 21 April 2019, 22:41
-
Allegri Ingatkan Publik: Juventus Juara Bukan Karena Kebetulan!
Liga Italia 21 April 2019, 20:00
-
Jual Dybala Tak Masuk dalam Agenda Juventus Musim Depan
Liga Italia 21 April 2019, 18:00
-
Musim Depan, Target Juventus Masih Scudetto Lagi
Liga Italia 21 April 2019, 17:30
-
Allegri Minta Maaf Juventus Gagal di Liga Champions
Liga Italia 21 April 2019, 12:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR