Bola.net - - Pekan ke-28 Serie A musim 2018/19 menjadi momen buruk bagi Juventus. Pasalnya, setelah tampil begitu perkasa pada 27 laga, Juventus akhirnya kalah. Juve di luar prediksi harus menelan kekalahan atas Genoa.
Bermain di Luigi Ferraris pada Minggu (17/3) malam WIB, Juve tidak tampil dengan kekuatan penuh. Tidak ada nama Cristiano Ronaldo dalam daftar susunan pemain. Juve pun kelimpungan. Si Nyonya Tua kalah dengan skor 2-0.
Kekalahan juga dialami oleh AC Milan yang menjalani laga derby Inter Milan. Milan kalah dengan skor 2-3 pada laga di San Siro. Bagi Milan, ini adalah kekalahan perdana setelah menjalani sepuluh laga Serie A tanpa terkalahkan.
Berikut adalah hasil lengkap pekan ke-28 Serie A:
Ecco i risultati finali della 28ª giornata di #SerieATIM! pic.twitter.com/clZKaZ8IA9
— Lega Serie A (@SerieA) March 17, 2019
Klasemen Pekan ke-28
Meskipun kalah, Juventus tetap berada di puncak klasemen Serie A. Paulo Dybala dan kawan-kawan bahkan masih unggul jauh dari Napoli yang berada di posisi kedua. Juve masih unggul 15 poin dari klub asal Kota Naples.
Kemenangan yang diraih Inter Milan pada laga derby punya arti penting. Sebab, kini Inter menggusur posisi Milan di klasemen. Inyer berada di posisi ketiga dengan 53 poin, unggul dua poin dari AC Milan.
Di papan bawah, perjuangan Chievo bakal semakin sulit. Dengan 11, Chiveo ada di dasar klasemen. Frosinone menyusul di posisi ke-19 dengan 17 poin. Bologna yang berada di posisi ke-17 masih punya kans lolos degradasi.
Berikut adalah klasemen sementara pekan ke-28 Serie A:
Klasemen pekan ke-28 Serie A (c) Tangkap Layar Google
Top Skor Serie A
Fabio Quaqliarella kembali mencetak gol pada pekan ke-28. Bomber 36 tahun mempu mencetak satu gol saat Sampdoria menang dengan skor 3-5 atas Sassuolo. Jumlah gol Quaqliarella kini menjadi 21 gol dan memuncaki daftar top skor sementara.
Di bawah Quaqliarella, ada nama Cristiano Ronaldo dan Krzysztof Piatek yang sudah mencetak 19 gol. Ronaldo tak bermain di pekan ke-28, sementara Piatek gagal mencetak gol pada laga Derby della Mandoninna.
Berikut adalah daftar top skor sementara Serie A:
- Fabio Quagliarella [Sampdoria] - 21 Gol
- Cristiano Ronaldo [Juventus] - 19 Gol
- Krzysztof Piatek [Milan] - 19 Gol
- Daniel Zapata [Atalanta] - 17 Gol
- Arek Milik [Napoli] - 15 Gol
Berita Video
Berita video 8 tim yang lolos ke perempat final Piala Presiden 2019.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Italia Berharap Moise Kean Bisa Bersinar Seperti Balotelli
Piala Eropa 18 Maret 2019, 22:47
-
Selebrasi Tidak Senonoh, Ronaldo Dinyatakan Bersalah oleh UEFA
Liga Champions 18 Maret 2019, 18:34
-
Panggung Sudah Siap, Messi vs Ronaldo di Final Liga Champions
Liga Champions 18 Maret 2019, 13:00
-
Serba 'Pertama' Dari Tersungkurnya Juventus di Luigi Ferraris
Liga Italia 18 Maret 2019, 12:20
-
Tak Berguna di MU, Alexis Sanchez Diincar Juve?
Liga Italia 18 Maret 2019, 12:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR