Menjelang dibukanya bursa transfer nama Hernanes selalu dikaitkan dengan sejumlah klub. Pihak Lazio dikabarkan tidak akan keberatan melepas pemain berusia 28 tahun tersebut asalkan harganya cocok.
Meskipun begitu, Hernanes masih belum ingin terburu-buru meninggalkan Olimpico dan mempunyai target besar bersama klubnya.
"Saya punya karir yang bagus saat ini. Apa yang akan terjadi selanjutnya? Saya tidak tahu," ungkap Hernanes kepada Sky Sport Italia.
"Saat ini saya bahagia. Saya hanya melanjutkan yang telah saya lakukan. Saya ingin melakukan yang terbaik di sini dan meraih semua target pada akhir musim. Apa nanti target akan tercapai? Saya tidak tahu.
"Saya ingin meraih Scudetto bersama Lazio. Saya ingin membuat sejarah," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic: Roma Tidak Takut Dengan Juventus
Liga Italia 30 Desember 2013, 23:49
-
Nesta Desak Milan Agar Beli Pemain Bintang
Liga Italia 30 Desember 2013, 23:29
-
Agen De Bruyne Redam Spekulasi ke Juventus
Liga Champions 30 Desember 2013, 21:02
-
Dikaitkan Dengan Nani, Conte Mengelak
Liga Champions 30 Desember 2013, 20:06
-
Hernanes Masih Bahagia Berkostum Lazio
Liga Italia 30 Desember 2013, 19:47
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR