Napoli baru saja mengunci partai final Coppa Italia setelah menyingkirkan penantang scudetto lainnya AS Roma dengan skor telak 3-0. Hal ini tentu saja semakin menambah motivasi mereka berbuat lebih banyak di liga domestik.
"Target kami memang meraih final dan kami berhasil. Namun kami tak puas sampai di sini saja. Sebelum secara hitungan matematika sudah tidak memungkinkan lagi, kami masih akan terus memburu scudetto," tegas Higuain kepada Gazzetta dello Sport.
"Kami tahu ini akan sulit. Juve unggul 13 poin, namun kami akan terus berjuang dan mencoba mengejutkan semua orang."
Pasukan Rafael Benitez berpeluang menambah tiga poin di Serie A saat bertamu ke kandang Sassuolo akhir pekan ini.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Jadikan Vidal Buruan Utama Musim Panas?
Liga Italia 14 Februari 2014, 20:21
-
Higuain Masih Belum Menyerah Kejar Scudetto
Liga Italia 14 Februari 2014, 20:04
-
Preview: Juventus vs Chievo, Tebus Kekecewaan
Liga Italia 14 Februari 2014, 20:02
-
Juve Tanpa Vucinic di Liga Europa
Liga Italia 14 Februari 2014, 03:25
-
Merasa Frustrasi, Mantan Skuat Juara Azzurri di PD Berniat Pensiun
Liga Italia 13 Februari 2014, 23:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR