Hal tersebut, seperti yang ditulis oleh Tuttosports, terkait dengan keinginan Borussia Dortmund untuk memberikan kontrak baru kepada Mkhitaryan. Dortmund tidak ingin menahan sang gelandang lebih lama lagi di Signal Induna Park.
Jika Juventus terlambat melakukan manuver, maka Mkhitaryan akan memperpanjang kontraknya bersama Dortmund.
Kontrak Mkhitaryan bersama Dortmund akan berakhir pada Juni 2017 mendatang.
Juventus memang sangat ingin mendapatkan jasa pemain timnas Armenia. Pemain ini sangat diidamkan oleh pelatih Max Allegri. Klub asal kota Turin ini juga sudah mencoba untuk menggaet Mkhitaryan pada awal musim ini. Namun, sejauh ini belum ada hasil signifikan.
Mkhitaryan musim ini tampil apik bersama pasukan Thomas Tuchel. Pemain 27 tahun sudah mencetak 10 gol dan 16 asissts dari 28 penampilan di Bundesliga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Tawarkan Yaya Toure ke Juventus
Liga Italia 11 April 2016, 23:36
-
Prediksi Marchisio, Final Coppa Akan Berlangsung Alot
Liga Italia 11 April 2016, 22:43
-
Marchisio Tak Mau Beri Napoli Peluang Raih Scudetto
Liga Italia 11 April 2016, 22:16
-
Palermo Terancam Degradasi, Ini Ungkapan Simpatik Dybala
Liga Italia 11 April 2016, 20:06 -
Dybala Tak Sabar Raih Scudetto
Liga Italia 11 April 2016, 19:44
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR