Pjaca saat ini menjadi rebutan Juve dan AC Milan. Kedua klub sudah menawarkan 25 juta euro kepada Dinamo Zagreb. Hanya saja, tawaran Juve lebih nyata dalam arti AC Milan masih harus menunggu persetujuan dari pemilik baru asal Tiongkok. Meski belum bisa dipastikan akan bergabung dengan Juventus, Pjaca akan memprioritaskan Nyonya Tua.
"Kami belum menjadwalkan tes medis bersama Juve, itu akan dilakukan jika deal sudah selesai. Juve yang terdepan tapi mereka harus mencapai kesepakatan dengan Dinamo. Marko membuat keputusan untuk bergabung dengan Juve karena mereka sudah mengikuti perkembangannya selama bertahun-tahun. Juve juga memenangkan banyak Scudetto dan bermain di level tinggi dalam Liga Champions," terang Naletilic.
Saat ini Juve dan Dinamo terus membicarakan mengenai metode pembayaran untuk pemain timnas Kroasia itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli: Juventus Tak Mungkin Tebus Higuain 94 Juta Euro
Liga Italia 18 Juli 2016, 23:58 -
Juventus Konfirmasi Belum Nego Higuain
Liga Italia 18 Juli 2016, 23:37 -
Tawar 25 Juta, Chelsea Terdepan Dapatkan Barbosa
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:43 -
Napoli Atau Juventus, Klub Baru Icardi Terungkap Dalam 10 Hari
Liga Italia 18 Juli 2016, 20:46 -
Juventus Diklaim Masih Favorit Juara, Ranieri Angkat Suara
Liga Italia 18 Juli 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR