Layaknya Neapoletan, sebutan untuk pemuda asal Naples, Insigne besar dengan cita-cita bisa memperkuat tim Napoli. Untuk mewujudkannya, bahkan Insigne mengaku jarang masuk sekolah demi bisa berlatih bersama tim muda Napoli.
"Saya tidak suka pergi ke sekolah, dan di sore hari saya pelatihan di tim muda Napoli. Pengorbanan tersebut sudah terbayarkan sekarang," bukan Insigne kepada Football Italia.
"Saya memakai waktu sekolah untuk berjualan di jalan, saya biasa menjual pakaian. Tapi itu selalu menyenangkan berada di rumah. Sekarang saya berharap untuk meningkatkan prestasi ini bahkan lebih," lanjutnya.
Dengan pengorbanan yang begitu besar, pemain 24 tahun ini mengaku ingin terus bertahan di Napoli selama mungkin.
"Ini hanya awal, kita lakukan dengan baik sekarang, tapi kita bergerak maju dengan hati-hati. Tentu saja, kami akan berjuang sampai akhir. Saya selalu mengatakan saya ingin tinggal di Napoli selama mungkin. Itulah impian setiap anak Neapolitan," tegasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pavel Nedved: Pogba Jangan Banyak Gaya
Liga Italia 6 Oktober 2015, 22:26
-
Liga Italia 6 Oktober 2015, 21:20

-
Terus Salahkan Pemain, Honda Marah pada Mihajlovic
Liga Italia 6 Oktober 2015, 21:14
-
Insigne Enggan Warisi Nomor 10 Milik Maradona
Liga Italia 6 Oktober 2015, 20:29
-
Insigne Muda, Bolos Sekolah dan Jualan di Jalanan Demi Napoli
Liga Italia 6 Oktober 2015, 20:24
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR