Bola.net - Juan Manuel Iturbe dibeli mahal oleh AS Roma dari Hellas Verona pada Juli 2014. Namun, winger 22 tahun Argentina itu gagal menampilkan performa yang memuaskan.
Musim lalu, Iturbe cuma mengukir empat gol dan empat assist dalam 37 laga bersama Roma di semua ajang. Musim ini, seiring kehadiran Iago Falque dan Mohamed Salah, Iturbe diyakini bakal kehilangan tempat di skuat Roma.
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Iturbe pun mulai diincar oleh Genoa, yang baru kehilangan Falque ke Roma dengan nilai transfer €8 juta. Genoa berniat menjadikan Iturbe pengganti Falque.
Preiden Genoa Enrico Preziosi kabarnya telah berbicara dengan direktur olahraga Roma Walter Sabatini. Preziosi sudah menanyakan kemungkinan merekrut Iturbe musim panas ini.
Iturbe masih terikat kontrak di Roma sampai 30 Juni 2019. Saat ini, dia memiliki market value sebesar €17 juta. [initial]
(gaz/gia)
Musim lalu, Iturbe cuma mengukir empat gol dan empat assist dalam 37 laga bersama Roma di semua ajang. Musim ini, seiring kehadiran Iago Falque dan Mohamed Salah, Iturbe diyakini bakal kehilangan tempat di skuat Roma.
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Iturbe pun mulai diincar oleh Genoa, yang baru kehilangan Falque ke Roma dengan nilai transfer €8 juta. Genoa berniat menjadikan Iturbe pengganti Falque.
Preiden Genoa Enrico Preziosi kabarnya telah berbicara dengan direktur olahraga Roma Walter Sabatini. Preziosi sudah menanyakan kemungkinan merekrut Iturbe musim panas ini.
Iturbe masih terikat kontrak di Roma sampai 30 Juni 2019. Saat ini, dia memiliki market value sebesar €17 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Romagnoli Akan Kenakan Nomor Nesta di Milan
Liga Italia 10 Agustus 2015, 20:33 -
Butuh Bek Kiri, Inter Incar Fabio Coentrao
Liga Italia 10 Agustus 2015, 18:59 -
Roma Ingin Daratkan Vermaelen dari Barca
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 15:16 -
'Juventus Favorit Scudetto, Milan dan Inter Belum Sepadan'
Liga Italia 10 Agustus 2015, 13:53 -
Liga Italia 10 Agustus 2015, 12:44
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR