Bianconeri menghempaskan tamunya dengan skor telak 3-0 dan kini berlari sendirian di depan dengan keunggulan delapan poin. Namun kemenangan kesepuluh secara beruntun itu dirasa Conte belum menjamin scudetto menjadi milik mereka sehingga ia pun tantang terlena.
"Saya selalu setengah puas saja sampai kami mencapai target kami, jadi ini cuma jadi batu pijakan dan belum ada yang dipastikan. Kepuasan kami pun jadinya tetap ringan-ringan saja," tegasnya pada Sky Sport Italia.
Eks gelandang Juve itu menambahkan, "Masih ada separuh penuh kompetisi untuk dilalui dan kami harus tampil apik. Gap delapan poin ini memang penting, tapi tak boleh jadi ilusi, karena jika ini merampok konsentrasi dan kemauan yang kami perlukan, maka kami bakal mendapat masalah. Segalanya masih bisa terjadi."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertens: Napoli Belum Menyerah Soal Scudetto
Liga Italia 6 Januari 2014, 23:57
-
Editorial 6 Januari 2014, 19:50

-
Persaingan Scudetto Berakhir? Barzagli Tak Setuju
Liga Italia 6 Januari 2014, 19:05
-
Barzagli: Roma Beri Juventus Banyak Masalah
Liga Italia 6 Januari 2014, 18:53
-
Garcia: Target Roma Kembali ke Kancah Eropa
Liga Italia 6 Januari 2014, 18:37
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR