
Bola.net - Penjaga gawang kawakan Juventus, Gianluigi Buffon turut mengucapkan selamat kepada rekan setimnya, Cristiano Ronaldo yang baru saja menjadi pencetak gol terbanyak dalam sejarah sepak bola.
Ronaldo mencetak satu gol kala Juventus mengandaskan Napoli 2-0 dalam partai Supercoppa Italiana yang digelar di Mapei Stadium, Kamis (21/1/2021) dini hari WIB.
Gol ini membuat Ronaldo kini menjadi top skorer sepanjang masa di laga resmi dengan 760 gol, melewati rekor 759 gol yang sebelumnya dipegang Josef Bican dan beberapa waktu lalu sukses ia samai.
Ucapan Selamat Buffon
Lewat akun Instagram pribadinya, Buffon pun memberikan ucapan selamat kepada Ronaldo. Selain sambil bercanda, Buffon juga memiliki panggilan baru untuk Ronaldo.
“Anda bisa menghindarkan saya dari beberapa gol. Pokoknya, selamat atas rekor karier kesekian Anda. CR… 760!” tulis Buffon.
Ronaldo pun memberikan balasan singkat terhadap ucapan selamat yang disampaikan Buffon," Terima kasih, legenda!"
View this post on Instagram
Sanggahan Federasi Ceko
Namun, rekor terbaru Ronaldo ini sepertinya tidak diakui oleh semua pihak. Federasi Sepak Bola Republik Ceko memberikan sanggahan bahwa CR7 telah memecahkan rekor Bican.
“Komite Sejarah dan Statistik Federasi Sepak Bola Ceko menghitung semua gol yang dicetak oleh sang legenda Josef Bican dan kami dapat menyatakan bahwa dia mencetak 821 gol dalam pertandingan resmi,”
Jika sanggahan ini ternyata memang sesuai fakta, maka kini Ronaldo harus mencetak 62 gol lagi untuk melewati rekor Bican.
Sumber: Instagram @gianluigibuffon
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Milan, Weah Favoritkan Juventus Menangi Scudetto Musim Ini
Liga Italia 22 Januari 2021, 21:25
-
Prediksi Juventus vs Bologna 24 Januari 2021
Liga Italia 22 Januari 2021, 16:06
-
4 Gelandang yang Jadi Incaran Juventus, Salah Satunya Target Inter Milan
Editorial 22 Januari 2021, 12:50
-
Arkadiusz Milik Resmi ke Marseille, Juventus Gigit Jari
Liga Italia 22 Januari 2021, 11:16
-
Disalip AS Roma di Tikungan Terakhir, Juventus Terancam Gagal Dapatkan Bryan Reynolds
Liga Italia 22 Januari 2021, 08:41
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR