Bola.net - - Juara bertahan Serie A, Juventus ingin memperkuat lini pertahanan mereka di bursa transfer musim dingin nanti. Si Nyonya Tua kabarnya ingin mendatangkan bek kanan Arsenal, Hector Bellerin begitu bursa transfer dibuka.
Juventus sendiri memang cukup gencar mencari bek kanan baru. Mereka tengah mempersiapkan pengganti Stephan Lichtsteiner untuk jangka panjang.
Bek asal Swiss itu kontraknya akan habis pada akhir musim nanti. Namun hingga saat ini belum ada tanda tanda manajemen si Nyonya Tua akan menawarkan kontrak baru, sehingga ini menjadi sinyal jika Juventus akan berburu bek baru.
Stephan Lichtsteiner
Menurut laporan yang dilansir Tuttosport, Juventus sudah mengidentifikasikan calon penerus Lichtsteiner. Mereka disebut akan mencoba mendatangkan bek kanan Arsenal, Hector Bellerin.
Sosok Bellerin dikenal sebagai salah satu pemain muda yang menjadi andalan Arsenal di lini pertahanan The Gunners. Ia sudah mencatatkan 133 penampilan di tim utama Arsenal semenjak bergabung dari Barcelona pada tahun 2011 silam.
Pelatih Massimiliano Allegri sendiri kabarnya sangat mengagumi permainan Bellerin. Untuk itu ia meminta manajemen Juventus untuk tidak ragu menawarkan uang dalam jumlah yang banyak untuk mendatangkan lulusan La Masia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves: Spurs Kesulitan, MU, Liverpool dan City Bahagia
Liga Champions 11 Desember 2017, 22:52
-
Reaksi Pavel Nedved Lihat Juve Jumpa Tottenham
Liga Champions 11 Desember 2017, 22:36
-
Data dan Fakta Babak 16 Besar Liga Champions 2017-18
Liga Champions 11 Desember 2017, 19:36
-
Coutinho Sulit, Pjanic Jadi Alternatif Barca
Liga Spanyol 11 Desember 2017, 19:06
-
Buffon Bisa Batal Pensiun Jika Hal Ini Terjadi
Liga Italia 11 Desember 2017, 18:37
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR