
Bola.net - Klub Serie A, Juventus nampaknya masih ingin membajak pemain Manchester United. Nama Anthony Martial dilaporkan jadi target transfer si Nyonya Tua di sisa bursa transfer kali ini.
Di musim panas ini, Juventus cukup aktif di bursa transfer. Massimiliano Allegri ingin memperkuat skuat Bianconeri agar mereka bisa merebut kembali gelar scudetto.
Salah satu pemain top yang didatangkan Juventus di musim panas ini adalah Paul Pogba. Sang gelandang direkrut secara gratisan dari Manchester United.
Sky Sports melaporkan bahwa Juventus masih ingin membajak pemain MU. Kali ini, Si Nyonya Tua tertarik membajak Anthony Martial.
Mengapa Martial jadi incaran Juventus? Simak selengkapnya di bawah ini.
Langkah Antisipasi
Menurut laporan tersebut, Martial sebenarnya bukan incaran utama Juventus. Massimiliano Allegri sebenarnya lebih fokus untuk mendatangkan kembali Alvaro Morata ke Turin.
Namun proses transfer ini cukup rumit. Sehingga Juventus mulai menyiapkan rencana cadangan seandainya transfer ini gagal.
Nama Martial dilaporkan masuk dalam daftar incaran Juventus. Jadi mereka mulai bergerak untuk mendekati sang penyerang.
Bakal Gagal
Namun laporan yang sama mengklaim bahwa kans Juventus untuk membajak Martial di musim panas ini cukup kecil jadi kenyataan.
Ini disebabkan Martial masuk dalam rencana Erik Ten Hag. Sang manajer terkesan dengan permainan sang striker selama pra musim.
Ia bahkan diplot jadi penyerang utama MU di musim 2022/23. Jadi ia sama sekali tidak akan dilepas oleh MU.
Opsi Lain
Juventus sendiri dilaporkan punya opsi alternatif lain yang lebih berpotensi jadi kenyataan ketimbang Martial.
Mereka tertarik untuk mengamankan jasa Timo Werner dari Chelsea.
Klasemen Premier League
(Sky Sports)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Kian Serius untuk Datangkan Anthony Martial
Liga Italia 27 Juli 2022, 20:06 -
Youri Tielemans Sulit, Arsenal Lirik Arthur Melo?
Liga Inggris 27 Juli 2022, 15:00 -
5 Striker yang Dibidik Juventus, Ada Bomber Liverpool
Editorial 27 Juli 2022, 11:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR