Bertandang ke Giuseppe Meazza pada giornata 3 Serie A 2013/14, Sabtu (14/9), Conte diyakini bakal meninggalkan Mirko Vucinic karena dia mengalami cedera saat memperkuat Montenegro di pentas internasional. Quagliarella pun muncul sebagai favorit untuk mendampingi Carlos Tevez di barisan penyerang.
Dilansir Football Italia, di sesi latihan hari Rabu (11/9) waktu setempat, Quagliarella dan Tevez menunjukkan performa memuaskan serta mencetak masing-masing dua gol kala Juventus menang 7-0 dalam latih tanding melawan tim Serie D Borgomanero. Tiga gol lainnya dicetak oleh Fernando Llorente, Sebastian Giovinco dan Ouasim Buoy.
Mengingat Llorente belum menemukan form terbaiknya setelah musim lalu hampir tak pernah dimainkan oleh Athletic Bilbao, sepertinya Conte bakal lebih memercayai duet Tevez-Quagliarella guna menggedor lini pertahanan La Beneamata.
Sejak giornata perdana, Juventus maupun Inter selalu meraih kemenangan. Saat ini, mereka sama-sama mengoleksi 6 poin di klasemen sementara.
Serie A musim ini memang baru dimulai. Namun, hasil laga di Meazza nanti sedikit banyak bakal berpengaruh terhadap jalannya perburuan takhta Italia. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Waspadai Kebangkitan Inter
Liga Italia 12 September 2013, 18:22
-
Memprediksi Empat Besar Serie A 2013/14
Editorial 12 September 2013, 16:07
-
Duo Raksasa Serie A Buru Bintang Muda Atalanta
Liga Italia 12 September 2013, 12:47
-
Juventus Memilih Striker Untuk Hadapi Inter
Liga Italia 12 September 2013, 10:39
-
Baru Sembuh, Pepe Kembali Cedera
Liga Italia 12 September 2013, 09:48
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR