Sebelumnya, finalis Liga Champions ini dikabarkan telah sukses menyelamatkan tanda tangan Mario Mandzukic dari Atletico Madrid. Tak berhenti di situ, Juventus akan berusaha mendatangkan Jovetic dari Manchester City pada bursa transfer musim panas ini.
Berdasarkan laporan dari La Gazzetta dello Sport, perwakilan dari Juventus akan menemui agen Jovetic pada hari Selasa atau Rabu pekan depan. Upaya mendatangkan pemain asal Montenegro tersebut menindak lanjuti ketertarikan Juve sejak dua tahun lalu.
Bergabung dengan Juventus, membuat Jovetic memiliki harapan bisa bermain reguler dengan tim utama. Sejak bergabung dengan City pada tahun 2013 lalu, pemain 25 tahun tersebut baru bermain sebanyak 39 kali dan hanya mencetak 11 gol.[initial]
(foti/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mario Mandzukic Segera Tes Medis di Juventus
Liga Italia 21 Juni 2015, 22:14
-
Prandelli Balas Kritikan Pedas Bonucci
Piala Eropa 21 Juni 2015, 21:27
-
Liga Italia 21 Juni 2015, 20:53

-
Simeone Dukung Tevez Pulang ke Boca
Liga Italia 21 Juni 2015, 17:59
-
Galliani: Milan Perang Harga Dengan Juventus Untuk Kondogbia
Liga Italia 21 Juni 2015, 09:13
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR