Musim ini, Klose sudah menorehkan delapan gol dalam 23 penampilan di Serie A dan tiga gol dalam empat laga di Coppa Italia. Total, Klose telah mengoleksi 11 gol bersama Biancoceleste di semua ajang.
Menjamu Fiorentina di Olimpico, Lazio menang telak. Kemenangan Lazio dibuka oleh Lucas Biglia pada menit 6. Antonio Candreva lalu menggandakannya lewat eksekusi penalti di menit 65. Fiorentina semakin terluka setelah Klose dua kali membobol gawang mereka di menit 75 dan 85.
Statistik gol Miroslav Klose bersama Lazio (semua kompetisi):
2011/12 - 16 Gol
2012/13 - 16 Gol
2013/14 - 8 Gol
2014/15 - 11 Gol.
Insting gol Klose sudah bangkit kembali. Klose musim ini lebih tajam daripada Klose musim 2013/14. Musim lalu, dia cuma mencetak delapan gol dalam 29 penampilan di semua ajang. [initial]
Stat Attack:
- Statistik Mengenaskan Cagliari di Tangan Zola
- Passing Game Roma Sentuh Level Terendah
- Duo Milan, Sasaran 'Roket' Higuain di Serie A
- Tiga Kesempurnaan Barcelona
- Dua Bek Dengan Kepala Tertajam di La Liga
- Cetak Gol, Koke Belum Pernah Rasakan Kalah
- Rekor 22 Pelanggaran Atletico Kontra Valencia
- Vietto Samai Gebrakan Ronaldo, Messi, Torres, Aguero
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kembali Insting Gol Klose
Liga Italia 10 Maret 2015, 10:32
-
Liga Italia 28 Januari 2015, 09:04

-
Liga Italia 28 Januari 2015, 08:52

-
Galeri: 10 Pemain Lazio Tendang Milan
Open Play 28 Januari 2015, 05:39
-
Highlights Coppa Italia: AC Milan 0-1 Lazio
Open Play 28 Januari 2015, 05:08
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR